Minggu, 22 November 2015

Memahami Mode Program Kamera DSLR

| | 0 komentar

Program mode alias mode program biasanya disimbolkan dengan huruf P dikamera DSLR ataupun kamera digital lain. Didalam mode ini, kita bisa memilih ISO dan kamera akan menentukan nilai aperture dan shutter speed. Beda antara mode Program dengan mode Auto adalah dalam mode Program kita tetap memiliki...
Read more...

Cara Melakukan Bracketing Di Kamera

| | 0 komentar

Bracketing atau resminya Auto Exposure Bracketing adalah teknik pemotretan untuk mengantisipasi situasi pencahayaan yang cukup rumit. Secara teknis kamera akan mengambil eksposure yang pas menurut dia dan mengambil beberapa eksposure tambahan yang over-exposed (lebih terang) dan under-exposed (lebih...
Read more...

11 Tips Memotret Dengan Kamera Handphone

| | 0 komentar

Handphone adalah alat yang selalu kita bawa kemana – kemana, bukan hanya karena fungsinya sebagai alat komunikasi namun juga karena ia memiliki kemampuan ‘super’; pemutar mp3, GPS, perekam, organizer dan tentu saja kamera. (catatan: semua foto di artikel ini dihasilkan dari kamera handphone) Dengan...
Read more...

5 Setting Kamera Yang Harus Diperiksa Sebelum Mulai Memotret

| | 0 komentar

Pernah tidak mengalami kejadian seperti ini? Anda pulang dari acara memotret dan baru menyadari bahwa tadi di sepanjang pemotretan anda menggunakan ISO 1200, padahal acaranya dilaksanakan di siang bolong saat ISO 200 saja cukup Anda baru menyadari bahwa anda menggunakan settingan white balance untuk...
Read more...

Cara Melakukan Teknik Focus dan Recompose

| | 0 komentar

Teknik fokus dan recompose adalah salah satu trik yang membantu fotografer untuk menyusun komposisi yang enak secara cepat namun masih tetap bisa mengatur titik fokus dan mendapat ruang tajam yang pas. teknik focus dan recompose ini biasanya dipakai saat pusat perhatian foto ingin kita tempatkan...
Read more...

Lensa Canon

| | 0 komentar

Foto dan Spesifikasi Lensa Canon 35mm f/1.4L II Terkuak Sebuah lensa Canon 35mm f/1.4L II dikabarkan akan kembali hadir sejak 2012. Sebuah bocoran foto dan daftar spesifikasi telah dipublikasikan secara online, memberikan kita semua pandangan sekilas tentang apa yang kitaharapkan dari Canon. Foto...
Read more...

Gadget & review menggunakan iPhone 6S

| | 0 komentar

Inilah Foto Pertama yang Menggunakan iPhone 6S Beberapa hari menjelang dirilisnya perangkat terbaru besukan Apple yakni iPhone 6S, Majalah TIME meminta fotografer Benjamin Lowy untuk menguji coba gawai ini di New York. Mengudara di atas langit Manhattan dan juga bersantai di Coney Islang, Benjamin...
Read more...

Popular Posts

Blogger templates

Blogroll

About

Blog Archive

Archives

Diberdayakan oleh Blogger.

Love Reading


Pages

 

Designed by: Compartidísimo
Images by: DeliciousScraps©